NEWS

Kiai Abdul Basith Pertegas Tipe Pengrusak NU Dari Dalam

PAMEKASAN – Pengurus Ranting Nahdlatul Ulama (PRNU) Desa Plakpak beserta Badan Otonom (Banom) gelar pengajian akbar memperingati isra mikraj Nabi Muhammad saw, Selasa (28/01/2025) di Halaman Masjid Al-Kautsar Dusun Tacempah, Desa Plakpak, Pegantenan, Pamekasan. Kegiatan yang juga dirangkai dengan peringatan hari lahir (Harlah ke-102 NU itu menghadirkan K. Abdul Basith Ketua Lembaga Dakwah (LD) Majelis […]

NEWS

Anjangsana Kader dan Alumni Lakmud IV, IPNU-IPPNU Kadur Bahas Pembentukan Komisariat dan Ranting

PAMEKASAN – Pimpinan Anak Cabang (PAC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kecamatan kadur mengadakan anjangsana bersama Pimpinan Komisariat (PK) dan Pimpinan Ranting (PR) sekecamatan Kadur, Jumat (15/11/2024), di kantor Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) setempat. Kegiatan ini dihadiri oleh kader IPNU-IPPNU dari pimpinan masing-masing. Tampak juga alumni […]

NEWS

Disambangi DKAC CBP-KPP Palengaan, DKAC Kadur Merasa Bangga

PAMEKASAN – Dewan Kordinasi Anak Cabang (DKAC) Corp Brigade Pembangunan (CBP) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) dan Korp Pelajar Putri (KPP) Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kecamatan Kadur merespon positif kunjungan DKAC CBP-KPP Kecamatan Palengaan pada agenda agenda Goes To DKAC (Gocek), Ahad (12/11/2023), di kantor Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) setempat. Siti […]

NEWS

Jalankan Program Gocek, DKAC CBP-KPP Palengaan sambangi DKAC Kadur

PAMEKASAN – Dewan Koordinasi Anak Cabang (DKAC) Corp Brigade Pembangunan (CBP) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) dan Korps Pelajar Putri (KPP) Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kecamatan Palengaan jalankan program kerja Goes To DKAC (Gocek) se-Pamekasan, Ahad (12/11/2023). Pada agenda Gocek yang keempat ini, DKAC CBP-KPP Palengaan menyambangi DKAC CBP-KPP Kecamatan Kadur, tepatnya di […]

NEWS

Lailatul Ijtima’, PRNU Desa Bangkes Doakan Kemaslahatan Bangsa Jelang Pesta Demokrasi 2024

PAMEKASAN – Pengurus Ranting Nahdlatu Ulama (PRNU) Desa Bangkes, Kecamatan Kadur melaksanakan kegiatan lailatul ijtima’, Rabu malam (01/11/2023), di Dusun Lekoh Timur, tepatnya di kediaman Ust. Sutarji. Tampak hadir pada pelaksanaan agenda rutin bulanan itu para pengurus serta puluhan warga NU atau yang biasa disebut Nahdliyin. Ketua PRNU Desa Bangkes, Samsul Arifin mengatakan, lailatul ijtima’ […]

NEWS

Kajian Kitab Kuning NU Pamaroh Haramkan Lampion Terbang yang Dipasangi Petasan

PAMEKASAN – Ketika perayaan hari besar Islam seperti, lebaran, maulid nabi, isra mikraj dan lainnya, masyarakat di beberapa daerah di Pamekasan menerbangkan lampion terbang (bahasa Madura: lu’ban) yang digantungi petasan. Biasanya, lampion ini diterbangkan tanpa mempertimbangkan waktu, sehingga tidak jarang mengganggu terhadap anggota masyarakat lainnya yang sedang istirahat atau bahkan sedang sakit. Hal tersebut menjadi […]